shop-triptrus
Rating

Okt/30  –  Nov/01

Trip Into Krakatoa

Gunung Krakatau

Operator: tripinto  

Rp 440.000,00 / orang

Grade: Medium
May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Quota: 30 persons (Max. 90)
Trip Done
    
About Trip

Petualangan menantang selama 2 hari & 2 malam menuju Anak Gunung Krakatau di Selat Sunda. Diapit oleh dua pulau besar (Jawa

dan Sumatra) di Indonesia, Anak Gunung Krakatau memiliki perpaduan wisata gunung dan bawah laut yang eksotik. Ekosistem

yang masih terjaga, bersihnya pasir putih serta aneka ragam biota bawah laut memberikan wisatawan pengalaman menarik di

akhir pekan.

Trip menawan ini mencakup transportasi chartered car, satu malam di villa, dokumentasi bawah air untuk mengabadikan

petualangan Anda, pemandu yang siap mengantar anda mendaki gunung tertinggi di Selat Sunda, akses ke pulau-pulau terdekat,

makanan siap saji, serta keseruan lainnya bersama teman-teman.

Your Favourite:
Eksplore ekosistem bawah laut di beberapa spot snorkling terbaik di Selat Sunda
Pendakian di gunung aktif yang berdiri gagah di tengah laut
Snorkling di jernihnya air Selat Sunda dengan biota bawah laut yang masih terjaga
Menikmati pasir putih bersama keceriaan teman-teman baru

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 440.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 220.000,00
  • Installment 2 : Rp 220.000,00


Price Include:
Tiket kapal penyebrangan Merak-Bakauheni-Merak
Chartered car Bakauheni-Dermaga Canti
Villas di Pulau Sebesi
Makan 4x
Kapal hopping island
Jaket pelampung
Dokumentasi underwater
Perizinan Anak Krakatau
Mineral Water
Trip guide

Price Exclude:
Transportasi tempat tinggal-pelabuhan merak-tempat tinggal
Alat snorkeling: IDR75k (google+snorkel+fin)

Activities:
  • Backpacking
  • Beach Exploring
  • Island Hopping
  • Mountain Climbing
  • Photography
  • Snorkeling


Meeting Point:
Pelabuhan Merak Banten

DAY 1 - 30 Oct 2015
23.00 : Meeting Poin Pelabuhan Merak (Depan Indomaret)

DAY 2 - 31 Oct 2015
01.00 : Perjalanan Merak - Bakauheni
04.00 : Perjalanan Bakauheni - Dermaga Canti
05.30 : Istirahat, Sarapan, Persiapan Snorkling, Check-in Kapal
07.00 : Menuju Pulau Sebuku Kecil (Snorkling)
10.00 : Menuju Pulau Sebesi
11.00 : Istirahat, check in penginapan, makan siang (Makan ke-1)
15.00 : Menuju Pulau Umang-umang (Snorkling)
17.00 : Hunting Sunset
18.00 : Kembali Ke penginapan, mandi dan istirahat
19.30 : Makan malam BBQ (Makan ke-2)
21.00 : Menikmati terang rembulan di dermaga Pulau Sebesi
23.00 : Istirahat

DAY 3 - 1 Nov 2015
Day 3
03.30 : Persiapan untuk pendakian Anak Krakatau
05.00 : Menuju Anak Krakatau
07.00 : Tiba di pantai Anak Krakatau, berdoa dan pemanasan (stretching)
07.30 : Mulai treking menuju pos terakhir Anak Krakatau
08.30 : Tiba di pos terakhir, foto-foto.
09.00 : Kembali ke pantai Anak Krakatau
09.30 : Istirahat dan sarapan (Makan ke-3)
10.30 : Menuju Pulau Lagoon Cabe (Snorkling)
12.30 : Kembali ke penginapan
14.00 : Istirahat, makan siang (Makan ke-4) dan persiapan pulang
15.00 : Menuju Dermaga Canti
16.30 : Perjalanan Perjalanan Dermaga canti - Bakauheni
18.00 : Perjalanan Bakauheni - Merak
20.00 : Perjalanan Merak - Jakarta by bus lokal
22.00 : Trip Selesai

tripinto


About Me

-

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Pembayaran dan Pembatalan
Peserta dianggap mengikuti Trip apabila sudah melakukan DP ( Down Payment ) minimal sebesar 50% dari harga Trip. DP

dibayarkan paling lambat satu bulan sebelum hari keberangkatan. Untuk pembatalan yang dilakukan lebih dari 7 hari sebelum

tanggal keberangkatan, 100% dari DP akan dikembalikan. Untuk pembatalan yang dilakukan setelah 7 hari sebelum tanggal

keberangkatan, biaya DP sepenuhnya tidak dapat dikembalikan. Sedangkan pelunasan harga Trip dilakukan paling lambat H-1

dari jadwal keberangkatan.

Biaya Mendadak
Anda bertanggung jawab atas pembayaran semua biaya tak terduga yang terjadi atas lebihnya biaya diluar dari pelayanan yang

telah disepakati termasuk dalam itinerary. Tripinto tidak bertanggung jawab atas pembayaranatau tagihan dari biaya

tersebut.

Konfirmasi Pembayaran:
Setelah melakukan pembayaran melalui Transfer dimohon untuk melakukan konfirmasi kepada Tim Marketing kami melalui

SMS/Whatsapp yang telah tertera dengan format:
Total Transfer:...
A/N Rek. Pengirim :...
Jumlah&Nama Peserta :...
Untuk Pembayaran :...

Terms and Regulations:
Pembayaran dan Pembatalan
Peserta dianggap mengikuti Trip apabila sudah melakukan DP ( Down Payment ) minimal sebesar 50% dari harga Trip. DP

dibayarkan paling lambat satu bulan sebelum hari keberangkatan. Untuk pembatalan yang dilakukan lebih dari 7 hari sebelum

tanggal keberangkatan, 100% dari DP akan dikembalikan. Untuk pembatalan yang dilakukan setelah 7 hari sebelum tanggal

keberangkatan, biaya DP sepenuhnya tidak dapat dikembalikan. Sedangkan pelunasan harga Trip dilakukan paling lambat H-1

dari jadwal keberangkatan.

Biaya Mendadak
Anda bertanggung jawab atas pembayaran semua biaya tak terduga yang terjadi atas lebihnya biaya diluar dari pelayanan yang

telah disepakati termasuk dalam itinerary. Tripinto tidak bertanggung jawab atas pembayaranatau tagihan dari biaya

tersebut.

Konfirmasi Pembayaran:
Setelah melakukan pembayaran melalui Transfer dimohon untuk melakukan konfirmasi kepada Tim Marketing kami melalui

SMS/Whatsapp yang telah tertera dengan format:
Total Transfer:...
A/N Rek. Pengirim :...
Jumlah&Nama Peserta :...
Untuk Pembayaran :...

Necessary Equipments:


Info:
 -

Other Trip from tripinto


Apr/27

Liburan Seru Ke Pulau Komodo Labuan Bajo Liburan Seru Ke Pulau Komodo Labuan Bajo
Rp 3.080.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Des/30

Green Canyon New Year Eve Green Canyon New Year Eve
Rp 750.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Des/23

Green Canyon 2 Can Go: Tanpa Min Peserta Green Canyon 2 Can Go: Tanpa Min Peserta
Rp 720.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography
×

...