shop-triptrus

Taman Nasional Halimun

  • Image courtesy of http://2.bp.blogspot.com
  • Image courtesy of http://2.bp.blogspot.com
  • Image courtesy of http://1.bp.blogspot.com
   
Taman Nasional Gunung Halimun - Salak (TNGHS) adalah salah satu taman nasional yang terletak di Jawa bagian barat. Kawasan konservasi dengan luas 113.357 hektare ini menjadi penting karena melindungi hutan hujan dataran rendah yang terluas di daerah ini, dan sebagai wilayah tangkapan air bagi kabupaten-kabupaten di sekelilingnya. Melingkup wilayah yang bergunung-gunung, dua puncaknya yang tertinggi adalah Gunung Halimun (1.929 m) dan Gunung Salak (2.211 m). Keanekaragaman hayati yang dikandungnya termasuk yang paling tinggi, dengan keberadaan beberapa jenis fauna penting yang dilindungi di sini seperti elang jawa, macan tutul jawa, owa jawa, surili dan lain-lain. Kawasan TNGHS dan sekitarnya juga merupakan tempat tinggal beberapa kelompok masyarakat adat, antara lain masyarakat adat Kasepuhan Banten Kidul dan masyarakat Baduy.
View Larger Map  
Rating

Reviews

Info

No one has reviewed this destination yet. Be the first!.

Trips


1 upcoming trips from 1 operators


Mei/23

Tracking To Kawah Ratu - Mt. Salak

RpĀ 480.000,00/orang

Grade: MediumMay not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Operator: ideatrip.id  
×

...