shop-triptrus

Taman Nasional Gunung Palung

  • Image courtesy of http://tius-unlimited.blogspot.com
  • Image courtesy of http://wartakayong.wordpress.com
  • Image courtesy of http://gunungpalung.net
   
Taman Nasional Gunung Palung (TNGP) merupakan sebuah taman nasional yang terletak di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat. Taman yang dapat ditempuh sekitar 30 menit penerbangan dari Pontianak ini mempunyai luas taman sekitar 90.000 hektar, yang terbentang di Kecamatan Matan Hilir Utara, Sukadana, Simpang Hilir, Nanga Tayap, dan Sandai.
TNGP memiliki ekosistem yang terlengkap di antara taman nasional yang ada di Indonesia. Di kawasannya terdapat Gunung Palung yang mempunyai ketinggian 1.116 meter. Terdapat juga habitat bagi orangutan sekira 2.200 ekor. Bekantan merupakan mamalia dengan jumlah terbesar di TNGP.
Penduduk sekitar Taman Nasional Gunung Palung sudah sejak 2003 telah membantu mengamankan dan melindungi orangutan dan habitatnya dari kerusakan dan perburaun liar. Mereka dikenal dengan nama OPMU, yakni singkatan dari Orangutan Protection & Monitoring Units. Sampai saat ini OPMU dibantu oleh Fauna & Flora International yang merupakan lembaga konservasi yang berbasis di Inggris, dalam operasionalnya di lapangan.
View Larger Map  
Rating

Reviews

Mr.  
by - Mar 25, 2018 at 22:00

1

Nearest Destination



Info

No upcoming trip to Taman Nasional Gunung Palung at this time

×

...